Skip to main content

CITY TOUR | Aktifitas Healing untuk Outiing Gathering

CITY TOUR | Paket Perjalanan Wisata
CITY TOUR | Paket Perjalanan Wisata. Secara harfiah Wisata kota (City Tour ) adalah keseluruhan komponen produk wisata yang dikembangkan di suatu kota sehingga  menarik terjadinya kegiatan wisata di Kota tersebut.

Kegiatan city tour atau perjalanan wisata ini biasanya dikemas juga dalam satu kesatuan kegiatan outing outbound gathering, Kemasan paket wisata kota ini, tidak secara spesifik dibuat dalam satu program, namun termuat juga unsur outbound dan gathering di dalamnya.

Ditintau dari bentuk kegiatannya, perjalanan wisata kota ini terbagi dalam beberapa bentuk,.

BENTUK-BENTUK PERJALANAN WISATA 

Perjalanan wisata kota atau city tour mempunyai ciri utama, sebagai berikut:

  1. Perjalanan merupakan sebuah perjalanan keliling dan kembali lagi ke tempat asal 
  2. Perjalanan dilaksanakan dalam keadaan santai /relax dan menyenangkan 
  3. Perjalanan bertujuan untuk memberikan kepuasan kepada peserta perjalanan 
  4. Perjalanan dirangkai dari berbagai komponen perjalanan yang diperlukan dalam pencapaian tujuan perjalanan 
  5. Perjalanan dilengkapi dengan mengunjungi objek atau atraksi wisata 
  6. Perjalanan tidak mempunyai tujuan untuk mencari nafkah bagi peserta perjalanan 
  7. Uang belanja yang mengadakan perjalanan berasal dari uang yang diperoleh di tempat asal perjalanan 
  8. Peserta perjalanan tinggal untuk sementara di tempat tujuan perjalanan, tidak untuk menetap 
  9. Perjalanan dilaksanakan dalam waktu yang ditentukan 

Jenis Perjalanan Wisata Berdasarkan Wilayah 

Wisata Domestik (Domestic Tour) : merupakan kemasan paket dengan peserta wisatawan nusantara, termasuk orang asing yang sudah lama tinggal di dalam negeri (expatriate). 

Contoh: 
  • City Tour / City Sightseeing : Perjalanan wisata mengunjungi objek-objek wisata di dalam kota. Misalnya: Jakarta City Tour 
  • Country Side Tour: Perjalanan dilakukan ke luar kota daengan mengunjungi pegunungan, sungai, danau, pantai, pedesaan. 
  • Paket 2 Hari ke Bandung
Wisata Orang Asing / Mancanegara (Inbound Tour) : merupakan kemasan paket dengan peserta wisata mancanegara yang berkunjung ke dalam negeri.

Contoh: 
  • City Tour / City Sightseeing 
  • Country Side Tour 
  • 7 Days Korean Days
  • Indonesia Cultural Tour 
  • Paket Wisata Yogyakarta : Perjalanan waktu dilaksanakan di Yogyakarta 
Wisata ke Luar Negeri (Outbound) : merupakan kemasan paket dengan peserta wisatawan domestic melakukan perjalanan wisata ke luar negeri. 

Contoh: 
  • 12 hari Singapore-Malaysia-Thailand Tour 
Transfer Service (Pelayanan Pengantaran) 
  • City Transfer : merupakan kemasan paket wisata berupa Penjemputan / keberangatan dilakukan dalam kota yang dikunjungi 
  • Intercity Transfer : Penjemputan / Keberangkatan dilakukan ke dan dari luar kota dimana bandar udara/pelabuhan/terminal/stasiun itu berada 
  • Intercity Tour Transfer : Penjemputan / keberangkatan digabung dengan acara perjalanan wisata di kota dimana bandar udara/pelabuhan/terminal/stasiun itu berada. 
Kategori paket wisata  Transfer Service, merupakan kegiatan wisata dengan beberapa alasan / kondisi sebagai berikut :
  1. Kedatangan wisatawan tsb pada pagi hari atau keberangkatan dilakukan pada sore hari sehingga masih ada waktu untuk melaksanakan acara wisata sebelum memasuki hotel/berangkat ke bandar udara/pelabuhan/terminal/stasiun. 
  2. Wisatawan merasa tidak perlu tinggal atau bermalam di kota yang dikunjungi, cukup hanya melakukan acara wisata kemudian bermalam di luar kota atau langsung melakukan pemberangkatan menuju kota lain.

Perjalanan Wisata Berdasarkan Wilayah Geografi 

Adalah perjalanan wisata yang dilaksanakan dengan jalan darat (overland) dan antarpulau (interisiand tour. 
Pembuatan kemasan paekt overland atau inter island ini, memiliki keuntungan berupa :
  • Wisata mancanegara: dapat menghasilkan pendapatan negara (devisa), meningkatkan pendapatan daerah tujuan wisata dan menyerap tenaga kerja. 
  • Wisata Nusantara: meningkatkan pendapatan daerah tujuan wisata, dan menyerap tenaga kerja, memupuk cinta tanah air.

EO BANDUNG PENYELENGGARA CITY TOUR

Tiga Management merupakan salah satu eo Lembang Bandung yang menyediakan kemasan paket city tour untuk kegiatan outing outbound gathering group seperti Company GatheringFamily GatheringMeeting GatheringOutbound Acara Sekolah, Reuni, City Tour dsb, lengkap dengan pilihan aktiftas outbound lainnya seperti :

Pastikan kegiatan group anda di dampingi event organizer (eo) agar acara paket city tour anda terselenggara dengan baik, dengan menghubungi tim kami
TIGA MANAGEMENT
EO Outing Outbound Gathering

Popular posts from this blog

40 TEMPAT WISATA DAN OUTBOUND LEMBANG | Yang Wajib Dikunjungi

Tempat Wisata Outbound di Lembang Bandung . Salah satu tujuan wisata Indonesia terkenal terdekat dengan Jakarta adalah Lembang. Tentunya ini menjadi peluang bagi operator wisata di Lembang senantiasa ber-inovasi untuk menarik pengunjungan wisatawan. Tempat wisata outbound di Lembang Bandung ini cukup beragam mulai dari wisata kuliner, wisata agro, wisata eko, wisata budaya sampai dengan wisata outbound rekreasional tersedia. Dari tahun ke tahun investor yang tertarik menanamkan modal untuk berinvestasi di industri pariwisata Lembang Bandung making meningkat. Hal ini mendorong kreatifitas operator wisata berikut penyedia jasa event organizer untuk memberikan konsep wisata berbeda dan unik, sehingga dapat menarik pengunjung lebih banyak. Sebagai salah satu penyedia jasa EO Bandung terbaik , EXPEDITION 17 sedikit memberikan ulasan beberapa tempat wisata dan outbound di Lembang Bandung sebagai bahan referensi penyususnan agenda outing Lembang untuk kegiatan Group seperti : Compan

Arjasari Rock Hill Bandung

Arjasari Rock Hill menyajikan konsep  wisata alam pegunungan dalam balutan trend yang kekinian, dan dilengkapi dengan wahana wisata yang banyak banget. Dengan kata lain Arjasari Rock Hill Bandung menawarkan aktivitas olahraga dan rekreasi dalam satu tempat, dan waktu yang sama. Sebelum kita lanjutkan reviewnya, jika anda adalah pembaca setia  expedition17.com  tentu akan tahu bahwa di akhir tahun 2022 banyak sekali bermunculan tempat wisata baru yang kini populer dan hits di kalangan netizen Harga Tiket Masuk Wisata Arjasari Rock Hills D i  jalur menuju gerbang depan yang mirip benteng, berjajar umbul-umbul  melambai seolah meminta untuk segera masuk. Tak perlu gusar masalah biaya. Harga tiket Arjasari Rock Hills Bandung tidak bikin kantong jebol. Harganya  sangat terjangkau untuk segala kesenangan di dalamnya. Biaya tiket untuk dewasa hanya sebesar Rp 20.000 di hari biasa dan Rp 25.000 untuk akhir pekan. Sedangkan untuk anak–anak, tarifnya seharga Rp 15.000 untuk hari biasa dan Rp 20.

CAMPING 90 AN DI Kampung Willys Kang Cuya

                                  KEMPING 90 AN DI KAMPUNG WILLYS KANG CUYA Wisata   hits subang  Kampung Willys Kang Cuya yang secara administratif berada di Desa Pasanggrahan, kecamatan Kasomalang. Namanya Kampung Willys Kang Cuya.Kampung Willys Kang Cuya menawarkan beberapa atraksi wisata. Dari mulai camping ground, naik Willys premium, outing kantor atau komunitas hingga prawedding. Paket Camping - 4 orang = 800rb. (anak dibawah 8 tahun tdk di hitung) - 6 orang = 1 jt. (Anak di bawah 8 tahun tdk di hitung) (Tahap uji coba, masih dibatasi jumlahnya) jarak berjauhan agar nyaman luas area sementara 2,5 hektare) Fasilitas gratis peserta camping; - Gratis parkir mobil & motor - Tikar, Kasur, sprei, bantal 4 buah, selimut - Tiap tenda dapat jatah 1 saung kayu, terdapat dapur kecil (alat masak & alat makan) - Gratis tempat bakaran - Gratis kayu bakar - Gratis Arang kayu - Kursi 2 & meja 1 - Lampu 2 buah - Colokan listrik 3 lubang - Toilet & Musala - Gratis kolam renang (ma